Rabu, 10 November 2021

14 Rekomendasi Jam Tangan Alexandre Christie Seri AC 6562




Bagi sebagian besar orang, jam tangan memiliki peran yang penting. Selain sebagai penunjuk waktu, jam tangan juga bisa mempengaruhi penampilan. Apalagi jika jam tangan yang dimiliki berasal dari
brand ternama. Contohnya jam tangan Alexandre Christie AC 6562.

Jam tangan Alexandre Christie merupakan salah satu brand populer yang dirakit di Indonesia dengan fitur lengkap dan desain yang elegan. Bagi para pengoleksi jam tangan, brand Alexandre Christie menjadi salah satu yang bisa dijadikan koleksi karena model serta fitur yang dimilikinya.

Deskripsi Jam Tangan Alexandre Christie

Sebelum membahas rekomendasi jam tangan Alexandre Christie, Anda juga harus mengetahui deskripsi singkat dari brand jam tangan ini.

Dengan sejarah hingga setengah abad lebih dalam membuat desain dan produksi jam tangan yang berkualitas, Alexandre Christie memberikan esensi dalam desain yang memiliki karakter kuat dan seni pembuatan jam tangan.

Dengan tim desain yang memiliki integritas tinggi dan bekerja secara serius dan dengan teknisi manufaktur agar bisa memastikan keakuratan kualitas hingga interpretasi desain sehingga setiap bagian dari jam tangan bisa mewujudkan keinginan nyata lewat seni pembuatan jam tangan.

Setiap produk jam tangan dari Alexandre Christie terbuat dari bahan stainless steel yang berkualitas tinggi dan pilihan. Dengan ‘stringent testing’ maka setiap bagian jam tangan bisa tahan lama meski selalu digunakan setiap hari.

Rekomendasi Jam Tangan Alexandre Christie Seri AC 6562

Bagi Anda yang tertarik dengan jam tangan Alexandre Christie seri tersebut, berikut ini beberapa rekomendasi yang bisa Anda pilih.

1.     Alexandre Christie AC 6562 BF BBRBA



Bagi pecinta jam analog, Alexandre Christie menawarkan jam tangan elegan berwarna hitam dengan kaca yang terbuat dari mineral. Sedangkan untuk bagian case dan strap terbuat dari stainless steel dan dengan quartz movement. Jam tangan ini memiliki diameter 36 mm, ketebalan 10 mm, dan lebar lug 17 mm.

Anda juga bisa membawa jam tangan ini ke kedalaman 50 meter. Jadi cocok bagi Anda yang gemar berenang, rafting, bahkan memancing. Fitur LumiBrite juga disematkan dalam jam tangan ini sehingga mempermudah Anda melihat jam tangan dalam gelap.

2.     Alexandre Christie AC 6562 BF BTBBA



Jam tangan satu ini tidak jauh berbeda seperti seri sebelumnya, yaitu dengan bahan stainless steel dan dengan bahan mineral untuk kacanya. Modelnya masih sama seperti AC 6562 sebelumnya dengan warna yang berbeda. Untuk seri jam tangan Alexandre Christie satu ini memiliki warna silver pada bagian strapnya.

Jam tangan ini juga masih memiliki fitur water resistant dengan kedalaman 50 meter. Jadi Anda masih bisa membawanya untuk berenang. Selain itu, jam tangan ini juga memiliki fitur LumiBrite sehingga tidak ada masalah saat mengenakannya dalam gelap.

3.     Alexandre Christie AC 6562 BF LURBU



Masih dengan jam tangan AC 6562, kali ini pun masih memiliki model yang sama seperti dua sebelumnya. Hanya saja untuk warna dan jenis strap jelas berbeda. Untuk satu ini memiliki warna biru untuk jam tangan, sedangkan strapnya menggunakan bahan kulit dengan warna hitam.

Begitu juga dengan fitur water resistant masih disematkan dalam jam tangan ini. Jadi Anda masih bisa membawanya untuk berenang atau kegiatan yang berhubungan dengan air. Karena menggunakan bahan kulit untuk clasp menggunakan tipe buckle.

4.     Alexandre Christie AC 6562 BF LTEBABU




Jam tangan Alexandre Christie kali ini memiliki model yang sama seperti beberapa jam tangan di atas dengan seri yang sama. Namun, untuk strapnya menggunakan strap kulit seperti seri sebelumnya. Jam tangan ini memiliki warna hitam, begitu juga dengan strapnya.

Dengan strap kulit maka menggunakan tipe buckle untuk clasp. Seperti jam tangan Alexandre Christie lainnya, jam tangan ini masih menambahkan fitur water resistant.

5.     Alexandre Christie AC 6562 BF LTBBA




Karena masih berasal dari seri yang sama, jam tangan ini memiliki model yang hampir serupa dengan warna merah pada bagian dialnya. Sedangkan untuk strap menggunakan bahan kulit. Warna hitam kali ini terlihat lebih elegan.

Untuk model kali ini, pengguna juga akan mendapati tipe buckle untuk strapnya. Begitu juga dengan water resistant yang menjadi salah satu fitur jam masa kini.

6.     Alexandre Christie AC 6562 BF LIPBA




Seperti model sebelumnya, jam tangan Alexandre Christie ini juga memiliki warna hitam dengan modal yang tidak jauh berbeda. Warna hitamnya juga terdapat pada jarum jamnya. Begitu juga dengan strap yang terbuat dari bahan kulit dengan warna hitam.

Masih dengan diameter dan ketebalan yang sama, jam tangan analog ini menggunakan buckle pada strapnya. Begitu juga dengan water resistant yang juga jadi fitur jam tangan masa kini.

7.     Alexandre Christie AC 6562 BF BSSBABU




Untuk jam tangan Alexandre Christie kali ini masih memiliki model yang sama. Meski begitu, warna yang dimilikinya adalah silver dengan strap stainless steel. Sedangkan untuk bagian dalam jam memiliki warna hitam.

Untuk hal lain yang ada dalam jam tangan ini tidak jauh berbeda dengan seri sebelumnya. Seperti material mineral untuk kacanya, hingga water resistant hingga kedalaman 50 meter. Dengan strap yang menggunakan bahan stainless steel, tipe yang digunakan adalah fold over dengan dua kancing.

8.     Alexandre Christie AC 6562 BF BIPBA




Seri satu ini memiliki warna hitam dengan bahan stainless steel yang membuatnya jadi lebih elegan. Warna hitamnya tidak hanya di bagian luar, tapi juga di bagian dalamnya. Dengan model yang sama, berbagai hal yang ada di dalam jam tangan ini juga tidak berbeda dari beberapa seri di atas.

9.     Alexandre Christie AC 6562 MC LSSBABU




Seri jam tangan Alexandre Christie AC 6562 sebelumnya merupakan jam tangan khusus untuk pada ladies. Namun, untuk kali ini merupakan jam tangan pria meski dengan seri yang sama. Bedanya adalah ukurannya yang berbeda.

Seri kali ini memiliki warna silver di bagian luar dan hitam di bagian dalam kaca. Sedangkan strap yang terbuat dari kulit memiliki warna cokelat.

10.  Alexandre Christie AC 6562 MC LBRBA




Masih merupakan jam tangan khusus pria, jam tangan ini tidak jauh berbeda dari seri sebelumnya. Namun, warna yang dimilikinya adalah hitam dengan campuran warna kuning emas. Sedangkan untuk strap yang terbuat dari kulit memiliki warna cokelat.

11.  Alexandre Christie AC 6562 MC LTEBABU




Jam tangan khusus pria ini memiliki warna hitam cerah di bagian luar, dan biru di bagian dalam kacanya. Sedangkan untuk strap berbahan kulit, warna yang dimilikinya adalah hitam. Jam tangan ini juga masih memiliki fitur yang sama seperti jam tangan sebelumnya.

12.  Alexandre Christie AC 6562 BF LBRBA




Jam tangan Alexandre Christie kali ini khusus untuk para ladies dengan warna hitam yang menawan. Sedangkan strapnya terbuat dari bahan kulit yang berwarna cokelat. Dengan seri yang sama seperti sebelumnya, berbagai fitur juga ada pada jam tangan ini.

Karena terbuat dari bahan kulit, strapnya memiliki tipe buckle untuk dikenakan. Selain itu, fitur water resistant juga ditemukan dalam jam tangan ini.

13.  Alexandre Christie AC 6562 MC LIPBAOR




Jam tangan kali ini khusus untuk pria dengan seri yang sama berwarna hitam. Sedangkan strapnya berwarna cokelat terbuat dari kulit yang tentu saja sangat cocok bagi para pria untuk tampil elegan.

14.  Alexandre Christie AC 6562 BF BURBU




Jam tangan Alexandre Christie kali ini memiliki warna biru yang benar-benar menarik. Terbuat dari stainless steel, jam tangan khusus wanita ini terlihat begitu cantik untuk dikenakan. Dengan seri yang sama tentu saja fitur yang dimilikinya juga tidak jauh berbeda.

Tips Memilih Jam Tangan Alexandre Christie

Dengan beragam model yang ditawarkan oleh Alexandre Christie, bisa saja Anda bingung saat memilihnya. Selain seri AC 6562 seperti di atas, masih ada seri lain yang tidak kalah menarik dengan fitur yang berbeda. Agar Anda tidak salah dalam memilih jam tangan Alexandre Christie, Anda harus tahu apa saja tips yang Anda butuhkan dalam memilihnya.

Bagi Anda yang tertarik dengan jam tangan Alexandre Christie, berikut ini cara memilih jam tangan pria:

1.     Perhatikan Tampilan

Anda bisa memilih jam tangan yang memiliki tampilan sederhana namun classy. Contohnya jam dengan strap yang dilengkapi bahan stainless steel. Anda juga harus mempertimbangkan warnanya. Baik itu warna hitam yang elegan, atau warna terang.

2.     Dilengkapi Mekanis

Jam tangan Alexandre Christie memiliki tiga jenis movement, dan salah satunya adalah automatic. Model satu ini tidak membutuhkan baterai sebagai penggerak jarum jam. Jam tangan akan bekerja saat ada pergerakan penggunanya.

3.     Lebih Dari Satu Sub-Dial

Salah satu jenis yang bisa Anda pilih adalah Chronograph yang memiliki sud-dial lebih dari satu. Sub-dial tersebut biasanya berupa detik, tanggal, atau 24 jam waktu. Fitur satu ini juga bisa Anda gunakan sebagai stopwatch.

4.     Tampilan Formal Stainless Steel dan Kulit

Jam tangan Alexandre Christie terdapat beragam model, mulai strap hingga dialnya. Ada model dengan strap dari bahan kulit dan stainless steel. Jika Anda menginginkan tampilan formal, Anda bisa memilih koleksi klasik untuk dikenakan.

5.     Berdasarkan Fitur

Anda bisa mempertimbangkan berbagai fitur dari jam tangan yang ditawarkan sebelum Anda memilihnya. Fitur seperti smartwatch bisa Anda pilih agar bisa dihubungkan dengan smartphone. Anda juga bisa memilih jam dengan fitur LumiBrite yang bisa membuat jam tangan bisa terlihat dalam kegelapan, atau fitur water resistant sehingga jam tangan Anda bisa tahan air untuk kegiatan outdoor.

Itulah beberapa tips memilih jam tangan agar Anda tidak salah pilih. Terlebih jam tangan Alexandre Christie yang memang menawarkan kualitas dari setiap produknya. Selain itu, model yang elegan jadi daya tarik tersendiri dari brand jam tangan satu ini.

Jika Anda tertarik dengan jam tangan Alexandre Christie, Anda bisa mengoleksi salah satu seri terbaiknya, yaitu jam tangan Alexandre Christie AC 6562. Pilih model yang sesuai dengan diri Anda agar saat dikenakan bisa mengeluarkan aura elegan. Jangan lupa, dapatkan jam tangan berkualitas hanya di Machtwatch.